Cara Menghubungkan Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth – Hari ini saya akan menunjukan bagaimana Cara Menghubungkan Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth. Smartphone Android saat ini tidak lagi hanya digunakan ntuk keperluan telepon, sms, dan internet saja melainkan telah beralih fungsi menjadi perangkat gaming.

Game-game yang dapat dimainkan di Android sama seperti yang dimainkan di Playstation dan PC. Sehingga ukuran game di Android hampir menyamai ukuran-ukuran game yang dimainkan di Playstation dan PC. Seperti yang kita tahu, untuk memainkan game di Playstation harus menggunakan stick atau biasa disebut game controller.

Trending:  Apakah Ada Aplikasi Android untuk PC?

Begitupun saat bemain game di PC, agar saat memainkan game di PC menjadi semakin nyaman, maka sebaiknya menggunakan stick pula. Namun pertanyaannya apakah stick dapat dihubungkan dengan smartphone? Diantara teman-teman pasti banyak yang menanyakan hal ini.

Jawabannya Ya, stick dapat dipasangkan dengan smartphone Android. Saat ini smartphone Android agar dapat terhubung dengan stick maka dibutuhkan media perantara seperti kabel dan bluetooth. Namun kali ini kita akan membahas bagaimana menghubungkan stick melalui bluetooh ke smartphone Android.

Dalam hal ini, kita akan Menghubungkan jenis Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth. Stick Xbox One merupakan salah satu stick yang paling populer digunakan saat ini, karena disamping harganya sangat murah, juga kompetible di hampir semua jenis smartphone.

Trending:  Cara Dapat Pulsa Gratis Terbaru dan Terbukti!! (khusus android)

Stick Xbox One mendukung hampir semua jenis smartphone karena ia memanfaatkan fitur bluetooth. Seperti yang kita tahu, pasti setiap smartphone memiliki yang namanya fitur bluetooth. So, tanpa perlu berpanjang lebar lagi, berkut ini selengkapnya tutorial tentang Cara Menghubungkan Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth:

Cara Menghubungkan Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth

  1. Pertama-tama kalian tekan tombol power satu kali hingga lampunya menyala.
  2. Lalu tekan tombol belakang selama 3 detik hingga lampu power berkedip-kedip dengan cepat.
  3. Lalu kalian buka pengaturan Bluetooth yang ada dismartphone. Setelah itu kalian klik tombol opsi lalu pilih refresh untuk dapat mendeteksi bluetooth dari xbox.
  4. Nah, setelah bluetooth xbox terdeteksi, kalian tap pada nama bluetooth xbox tersebut. Maka sekarang kalian sudah dapat memainkan game dan mengoperasikan smartphone dengan controller.
Trending:  Cara Download GTA SA Android Update-an Terbaru 2019

Itulah tadi tutorial tentang Cara Menghubungkan Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth, mudah-mudahan bermanfaat. Saya ucapkan selamat mencoba semoga selama mengikuti tutorial Cara Menghubungkan Stick Xbox One ke Android Lewat Bluetooth diatas tidak mendapat masalah. Sekian.

Iklan