Cara Daftar Facebook Melalui HP / Smartphone dengan Cepat – Ternyata saat ini kita tidak hanya bisa mendaftar akun Facebook melalui PC saja, melainkan melalui HP atau smartphone juga. Kelebihan mendaftar Facebook melalui HP, kita tidak perlu lagi harus menggunakan komputer, cukup melalui HP kita sudah bisa mendaftar.

Apa Perbedaan Daftar Facebook Melalui HP dan PC?

Mendaftar melalui HP dan mendaftar melalui PC memiliki perbedan tertentu. Yang mana pada HP, kita terbatas, yakni hanya dapat mendaftarkan nomor telepon kita. Berbeda lagi dengan PC, di PC kita bisa lebih leluasa dimana kita dapat menambahkan email dan juga nomor telepon. Jadi perbedaan antara mendaftar melalui HP dan PC hanya disitu saja selebihnya semuanya sama.

Apa bedanya metode verifikasi melalui nomor telepon dan email saat mendaftar Facebook?

Memasukan nomor telepon atau email saat mendaftar di HP maupun di PC tujuannya sama, untuk memferivikasi akun kita saja. Bahwa jika suatu ketika terjadi lupa kata sandi pada Facebook, maka untuk yang mendaftar melalui HP, proses recovernya dilakukan melalui verifikasi nomor telepon, sedangkan yang didaftar dari PC, menggunakan verifikasi email.

Apakah ada kekurangan mendaftar melalui HP? 

Seperti yang sudah dikatan bahwa keduanya tidak memiliki perbedaan, hanya saja proses recover jika lupa kata sandi berbeda. Yang mana jika dibuat dari HP, berarti recover nya pun dari HP atau melalui sms, sedangkan jika email, recovernya pula menggunakan email. Sekarang pertimbangkan, mana yang paling mudah kira-kira, menerima recover lupa sandi melalui sms, atau harus membuka gmail dulu terus mengecek email? Tentu lebih mudah yang melalui sms bukan? Nah selebihnya hasil pembuatan Facebook entah dari HP atau PC, keduanya tidak ada perbedaan, keduanya bisa menikmati semua fitur Facebook yang ada. Ok, untuk itu, berikut ini merupakan step by step bagaimana Cara Daftar Facebook Melalui HP / Smartphone, kurang lebih sama seperti saat mendaftar Facebook melalui PC..

Trending:  Mengganti Nama Facebook Tanpa Menunggu 60 Hari

Langkah 1:

mendaftar facebook lewat hp dengan cepat
Pertama-tama, Anda masuk ke alamat Facebook.com. Lalu kalian isi semua kolom-kolom yang diminta diatas. Jika sudah diisi dengan lengkap, silakan klik “Sign up” atau “Daftar”.

Langkah 2:

daftar facebook gratis
Maka kalian akan diarahkan pada tampilan berikut. Silakan masukan kode konfirmasi yg baru Anda terima melalui sms. Buka smsnya kemudian lihat beberapa digit angka yang dikirim dari pesan tersebut. Lalu masukan ke kotak konfirmasi lalu klik Confirm.

Trending:  10 Cara Mengamankan Akun Agar Tidak di Bajak

Langkah 3:

daftar akun baru facebook
Silakan Anda lengkapi biodata Anda. Jika sudaht terisi dengan benar semua, lalu klik Save.

Langkah 4:

daftar facebook lewat hp samsung
Silakan masukan foto profil Anda. Jika gambar berada didalam HP Anda, maka silakan pilih melalui Gallery.

Langkah 5:

Cara Daftar Facebook Melalui HP / Smartphone dengan Cepat
Tamnahkan teman jika dari beberapa saran teman ada yang Anda kenali. Namun jika tidak, Anda cukup mengklik Skip.

Langkah 6:

Cara Daftar Facebook Melalui HP / Smartphone dengan Cepat
Nah, Facebook Anda pun berhasil dibuat. Silakan kalian mulai  mebuat status, menambahkan teman atau mengupload foto jika ada. Semoga bermanfaat!
mendaftar fb baru mendaftar facebook lewat hp dengan cepat cara membuat facebook baru daftar facebook gratis mendaftar facebook lewat hp android daftar akun baru facebook daftar facebook yahoo daftar facebook lewat hp samsung

Tinggalkan Komentar

Iklan