PORTABS.COM – Asuransi all risk termurah dapat anda temui pada beberapa perusahaan asuransi mobil. Biasanya pihak asuransi akan memeberikan penawaran yang cukup baik bagi polisnya. Tidak jarang anda bisa mendapat polis asuransi dengan harga murah.

Adapun pengertian asuransi all risk sendiri ialah, produk asuransi yang memiliki perlindungan yang lengkap dari kerusakan kecil, besar serta kehilangan.

Kerusakan mobil yang pihak asuransi tanggung seperti goresan, penyok, baret, terperosol, kehilangan, dan masih banyak lainya. Karena paket perlindungan yang sudah lengkap, anda juga harus mengeluarkan biaya premi cukup besar.

Biaya Premi Asuransi All Risk

Setiap perusahaan asuransi memiliki biaya premi all risk yang berbeda-beda. Namun biasanya bergatung dari harga nominal dari mobil dan persentase pembayaran.

Trending:  Asuransi Mobil All Risk Termurah

Adapun pembayaran premi asuransi all risk mobil dapat anda lakukan secara per tahun. Pembayaran dapat anda lakukan langsung kepada jasa asuransi.

Berikut ini gambaran perhitungan asuransi mobil yang tergabung dalam jenis asuransi all risk:

  • Setiap harga mobil terbagi dalam beberapa kelompok mulai dari 125 juta, 125-200 juta, dan seterusnya
  • Kemudian setiap daerah juga memiliki persentase harga premi pertahun, misalnya wilayah jakarta dengan harga mobil 125 juta memiliki biaya sekitar 3,26% – 3,59%
  • Untuk mendapat biaya premi yang anda keluarkan, maka kalikan antara presentase harga premi dengan harga mobil anda
  • Jika sudah dapat hasil, maka itu premi yang harus anda bayarkan pada pihak jasa asuransi
Trending:  5 Tips Menggunakan Jasa Asuransi Mobil Syariah

Cara Melakukan Klaim Asuransi

Asuransi all risk termurah hanya bisa anda dapatkan pada kondisi tertentu saja. Seperti adanya event diskon atau polis yang sudah berlangganan lama. Hal ini tergantung dari pihak jasa asuransi mobil.

Jika mobil anda mengalami kerusakan atau kehilangan, maka anda dapat melakukan cara klaim asuransi. Cara yang disebutkan ini rata-rata secara umum sama, bagi perusahaan asuransi. Adapun caranya ialah sebagai berikut:

  • Melapor secepatnya pada pihak jasa asuransi all risk
  • Persiapkan dokumen yang lengkap, serta bukti kepemilikan polis mobil
  • Membuat berita acara kehilangan atau kerusakan dari kepolisian
  • Lakukan pemblokiran STNK dan urus semua dokumen kehilang di kantor kepolisian
  • Langkah terakhir ajukan pada pihak jasa asuransi
Trending:  Prudential Asuransi Kesehatan Terbaik 2022

Jadi sangat mudah bukan mendapatkan asuransi all risk termurah dan cara melakukan klaimnya. Namun yang perlu anda ketahui, setiap perusahaan memiliki peraturan dan harga premi yang berbeda-beda juga.

Penting Dibaca: Bagaimana Hukum Asuransi Menurut Islam? Ini Jawabannya

Iklan